Potensi Telekomunikasi & Fasilitas Umum

  • Jul 10, 2024
  • Sumber Daya Infrastruktur

Sumber Foto: Dokumentasi Pribadi KKN FIA UB Kelompok 20

Telekomunikasi dan fasilitas umum memiliki peranan penting pada kemajuan desa. Hal ini dikarenakan telekomunikasi dapat dimanfaatkan sebagai kemudahan komunikasi antar individu dengan individu lainnya, yang dapat memunculkan potensi prima pada berbagai aspek. Telekomunikasi berkaitan dengan jaringan komunikasi dan internet, sedangkan fasilitas umum yang dimiliki oleh Desa Pandanajeng umumnya ada banyak, seperti sekolah, bidan desa, polindes, posyandu, dan tempat ibadah yang memadai.